Jasa Visa Turis Palestina dan Informasi Lengkapnya

Apa Itu Jasa Visa Turis Palestina?

Jasa Visa Turis Palestina – Seperti yang sudah diketahui Palestina merupakan salah satu negara konflik. Meskipun begitu ternyata banyak orang yang tertarik untuk berkunjung ke sana. Palestina sendiri memiliki berbagai macam destinasi menarik yang akan membawa Anda untuk belajar mengenai sejarah, dan religi dan lainnya. Namun ternyata berkunjung ke kawasan Palestina tidaklah mudah.

Jasa Visa Turis Palestina

Negara ini berada di antara dua wilayah yaitu tepi barat antara Israel serta Yordania dan juga Jalur Gaza. Jalur Gaza sendiri  berbatasan secara langsung dengan Israel dan Mesir. Terlepas dari hal itu berlibur ke luar negeri tentunya membutuhkan berbagai macam persiapan yang berbeda dengan liburan lokal.

 

APA ITU Visa Turis Palestina dan Informasi Lengkapnya

 

Ada banyak dokumen yang perlu di persiapkan seperti paspor dan visa. Salah satu cara agar pembuatan paspor maupun visa bisa di lakukan lebih cepat adalah menyewa jasa visa turis Palestina. Jangkar Global Group jadi salah satu agen pembuatan visa yang bisa di percaya karena telah memiliki banyak pengalaman.

 

Meskipun begitu jauh lebih baik apabila Anda mengetahui terlebih dahulu perihal visa untuk berpergian ke luar negeri termasuk Palestina. Berikut beberapa penjelasan mengenai Visa dan hal lain yang berkaitan dengan liburan Palestina.

  Visa Kerja Uni Emirat Arab Untuk Pekerja Di Sektor Media Dan Komunikasi

 

Syarat Membuat Jasa Visa Turis Palestina – Jasa Visa Turis Palestina

Hal wajib pertama yang perlu Anda penuhi untuk membuat visa adalah melengkapi semua persyaratan. Dengan syarat tersebut nantinya proses pendaftaran sampai dengan visa di terima akan lebih mudah dan cepat. Selain itu waktu  tidak akan terbuang banyak  bolak-balik ke kedutaan besar karena dokumen yang di perlukan tidak lengkap. Berikut syaratnya:

  • Paspor dengan masa berlaku lebih dari 6 bulan
  • Mengisi formulir aplikasi visa B/2
  • Fotocopy paspor
  • Tiket pesawat pulang pergi
  • Bukti akomodasi selama berada di negara kunjungan
  • Pas foto ( siapkan ukuran 5×5 dan 4×6)
  • Rekening koran selama 3 bulan terakhir
  • Membayar biaya visa

 

Syarat Membuat Visa Turis Palestina

 

Biaya Jasa Visa Turis Palestina – Jasa Visa Turis Palestina

Sebagai salah satu syarat untuk pembuatan visa mungkin Anda sedikit penasaran kira-kira seberapa banyak biaya yang harus di keluarkan. Besaran biaya yang harus di keluarkan untuk membuat visa ke Palestina adalah sebesar 23 US Dollar atau setara dengan 22 Euro.

 

Cara Membuat Jasa Visa Turis Palestina – Jasa Visa Turis Palestina

Apabila semua dokumen persyaratan sudah di lengkapi, maka selanjutnya adalah tahapan untuk membuat pengajuan visa. Berikut rincian lengkap mengenai tahapan pembuatan visa. Jangan lupa untuk memastikan semua langkah tersebut sudah di penuhi.

  • Pendaftaran diri lewat visa Center
  • Penyerahan dokumen persyaratan yang dibutuhkan
  • Proses verifikasi data
  • Proses wawancara
  • Visa bisa diambil

 

Destinasi Wisata di Palestina  – Jasa Visa Turis Palestina

  1. Masjid Al-Aqsa

Masjid Al-Aqsa jadi destinasi favorit pertama di Palestina yang bisa Anda kunjungi. Masjid ini juga jadi salah satu tempat yang di percaya paling suci bagi umat muslim. Selain itu Masjid Al Aqsa merupakan masjid paling tua kedua yang ada di dunia. Jadi tidak heran apabila banyak umat muslim yang datang ke sana untuk melakukan ibadah.

  Keuntungan Visa Kerja Perancis Dan Pengalaman Internasional

 

Biaya Pembuatan Visa Palestina

 

  1. Masjid Abraham – Jasa Visa Turis Palestina

Masjid Abraham juga menjadi destinasi wisata yang banyak kunjungi umat muslim. Selain sebagai tempat suci nomor 4 yang ada di dunia ternyata Masjid Al Abraham menyimpan sejarah yang cukup unik. Konon cerita dinding masjid di bangun tanpa menggunakan semen dan di dirikan oleh bangsa jin. Hampir mirip dengan legenda yang ada di Indonesia bukan?

 

  1. Khan El-Umdan 

Khan El-Umdan merupakan salah satu situs warisan dunia yang banyak di kunjungi oleh para wisatawan. Keunikan yang bisa di temukan saat berada di sana adalah menara jam di bagian pintu masuk.

 

  1. Istana Hisyam – Jasa Visa Turis Palestina

Bagi Anda yang suka berfoto maka istana Hisyam tidak boleh di lewatkan saat berada di Palestina. Istana  Hisyam memiliki desain interior yang indah dan berada di gurun pasir. Jadi  foto yang akan di hasilkan tentunya akan menarik dan berbeda daripada lainnya.

 

  1. Mar Saba

Apakah Anda tahu bahwasanya ada biara yang di huni dan paling tua di dunia ada di Palestina. Nama biara tersebut adalah Mar Saba yang mana di huni dan di pakai oleh Ortodoks Yunani. Dari fakta menarik ini tentunya tidak heran apabila banyak wisatawan yang sengaja berkunjung ke sini untuk mengobati rasa penasarannya.

 

Destinasi Wisata di Palestina

 

  1. Kota Tua Yerusalem

Hal unik lain dari Palestina dapat di temukan pada Kota Tua Yerusalem. Di kota tersebut Anda bisa menikmati keragaman dari budaya muslim dengan Kristiani. Sisi barat laut kota Yerusalem di kuasai oleh umat Kristiani. Sedangkan untuk wilayah timur laut di kuasai umat muslim.

 

  1. The Nativity Church

Saat berada di Palestina para wisatawan tidak hanya belajar mengenai peradaban dari umat muslim saja. Seperti penjelasan destinasi wisata sebelumnya di Palestina juga ada bangunan dari umat Kristiani. Selain kota Yerusalem Anda bisa belajar mengenai umat Kristiani di The Nativity Church. Bangunan ini adalah gereja paling tua dan sudah masuk ke dalam situs warisan dunia dari UNESCO.

  Schengen Visa By Mail

 

  1. Deir Ghassaneh

Kawasan Deir Ghassaneh sudah lama terkenal sebagai destinasi wisata favorit bagi para turis. Di sini tersaji pemandangan unik dari rumah-rumah batu. Bahkan Anda juga bisa berwisata kuliner dengan mencicipi makanan khas mereka atau ikut serta dalam kelas masak. Hal ini tentunya akan menjadi pengalaman luar biasa.

 

  1. Hebron

Hebron merupakan salah satu kota yang ada di Palestina sebagai pusat perdagangan sekaligus perekonomian negara kota ini juga jadi simbol dari semangat perjuangan para wanita Palestina agar tetap bisa berkontribusi untuk negara di tengah serangan dari Israel yang dilakukan terus-menerus.

 

  1. Belameh

Destinasi wisata berikutnya yang harus masuk ke dalam daftar liburan adalah Belameh. Lokasinya berada di barat laut Jenin dan memiliki nilai sejarah besar. Suasana dari Belameh akan langsung membuat wisatawan seolah dibawa kembali ke zaman perunggu.

 

Cara Membuat Visa Palestina

 

  1. Kota Tua Akka

Salah satu kota menarik yang ada di Palestina dan sangat sayang untuk Anda lewatkan begitu saja adalah kota tua Akka. Kota Akka sendiri merupakan perbatasan antara Palestina dengan Israel. Saat berada di sini anda bisa menikmati suguhan panorama Laut Mediterania yang indah.

 

Jika dilihat dari sisi sejarahnya kota ini termasuk kota tertua di dunia yang dihuni oleh manusia. Zaman dulu Kota Akka digunakan sebagai benteng untuk pertahanan pasukan kerajaan salib yang mana akhirnya direbut kekaisaran Prancis yakni Napoleon Bonaparte.

 

  1. King David’s Tomb – Jasa Visa Turis Palestina

King David’s Tomb adalah tempat peristirahatan terakhir Nabi Daud. Tadi akan banyak aktivitas yang bisa dilakukan saat berada di sana. Beberapa diantaranya seperti belajar sejarah, melakukan ziarah ke makam Nabi Daud serta memanjatkan doa. Tidak hanya umat muslim saja semua orang bisa berkunjung ke sini tanpa harus terhalang agama, suku maupun ras.

 

  1. Pantai Gaza

Mendengar Palestina tentunya anda sudah tidak asing lagi dengan namanya Gaza. Saat berada di Gaza sebaiknya kunjungi pantai Gaza. Sebab pantai Gaza memiliki panorama pemandangan yang indah. Lokasinya berada pada perbatasan antara negara Israel dengan Palestina.

 

Itu dia beberapa penjelasan mengenai visa untuk perjalanan ke luar negeri. Selain mempersiapkan visa Anda juga perlu melakukan berbagai macam persiapan lainnya dengan baik. Namun bagi Anda yang tidak memiliki cukup waktu untuk membuat visa sendiri maka serahkan semuanya kepada jasa visa turis Palestina, Jangkar Global Group. Kami adalah salah satu jasa pelayanan untuk membuat visa ke berbagai macam negara dan telah memiliki cukup banyak pengalaman.

PT Jangkar Global Groups adalah Jasa Visa Turis Palestina yang siap membantu anda

YUK KONSULTASIKAN DULU KEBUTUHAN ANDA,

HUBUNGI KAMI UNTUK INFORMASI & PEMESANAN

Perusahaan di dirikan pada tanggal 22 mei 2008 dengan komitmen yang kuat dari karyawan dan kreativitas untuk menyediakan pelayanan terbaik, tercepat dan terpercaya kepada pelanggan.

KUNJUNGI MEDIA SOSIAL KAMI

Email : [email protected]

Telp kantor : +622122008353 dan +622122986852

Pengaduan Pelanggan : +6287727688883

Google Maps : PT Jangkar Global Groups

Adi